Soal IPAS kelas 5 semester 1 merupakan materi soal yang berisi bahan belajar yang dapat dimanfaatkan siswa kelas 5. Dengan materi ini, siswa dapat memahami lebih dalam mengenai materi soal IPAS yang telah diajarkan guru selama di sekolah.
Pemahaman siswa dapat terus diasah dengan memberikan soal latihan di waktu belajarnya. Dengan begitu, siswa dapat dengan lebih mudah menguasai materi pelajaran.
Contoh Soal IPAS Kelas 5 Semester 1 beserta Jawabannya
Mengutip buku berjudul Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS), Yenin Nadhifah, Fathul Zannah, Nurul Fauziah (2023: 23), materi IPAS merupakan salah satu materi yang dikembangkan dalam Kurikulum Merdeka.
IPAS merupakan singkatan dari Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial. Materi ini berisi penggabungan bahasan antara Ilmu Pengetahuan Alam dan Ilmu Pengetahuan Sosial.
Pembelajaran IPAS dapat membantu siswa menyelesaikan permasalahan kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan gejala alam di sekitar maupun kehidupan sosial.
Agar siswa dapat menguasai materi IPAS, berikut ini adalah kumpulan contoh soal IPAS kelas 5 semester 1 yang disajikan lengkap dengan jawabannya.
Itu dia kumpulan contoh soal IPAS kelas 5 semester 1 yang disajikan lengkap dengan kunci jawabannya. Dengan materi ini, siswa dapat menguasai materi IPAS sehingga prestasi akademiknya terus meningkat. (DAP)